Jumat, Juli 13, 2018

NYANYIAN ROHANI 296 "PANDANGLAH YESUS"



BAIT

Janganlah kaulihat
Akan besar bebanmu
Janganlah kautakut
Akan kuatnya lawanmu
Jangan engkau kuatir
Akan kebutuhanmu
Letakkan semua
Di bawah kaki-Nya

REFF 1:

Pandanglah Yesus Tuhanmu
Pandanglah Yesus Tuhanku
Pandang Yesus
Dia Raja Dia Allahku
Dialah gembala yang setia
Dia sanggup menolongmu
Dalam Dia ada jawaban bagimu

REFF 2:

Dialah gembala yang setia
Dia sanggup menolongmu
Dalam Dia ada jawaban bagimu

Subscribe ke channel ini