BAIT 1
Yesus adalah kekuatanku
Hanya Dialah kota bentengku
Dia yang memberikan
Segala kes'lamatan
Bagi Dia orang yang diurapi-Nya
BAIT 2
Orang yang hina Dia tegarkan
Orang yang miskin Dia pun angkut
Dia Allah yang adil
Dalam perbuatan-Nya
Selalu setia akan janji-Nya
REFF:
Yesus rela kaya jadi miskin
Agar kita semua jadi kaya
Allah Bapa perkaya kami
Dengan Roh-Mu
Agar nyata bahwa kami anak Allah