Kuberdiri di tengah umat-Mu
Dari s'gala suku bangsa
Kami umat-Mu yang t'lah ditebus
Dan telah diselamatkan
Tiada kata layak 'tuk kuberikan
Tiada kata 'tuk memuji-Mu
Tapi ku 'kan bersorak
Segenap hati dan kekuatanku
REFF:
Haleluya, haleluya bagi Anak Domba
Haleluya, haleluya
Darah-Nya meneguhkan
Setiap lidah, suku bangsa
Semua makhluk dan pulau
B'rikan glory, b'rikan hormat
B'ri pujian bagi Anak Domba