Penyanyi/Artis: HPM.
Judul Lagu: MAZMUR 63.
Lirik lagu MAZMUR 63 - HPM
VERSE 1
YA TUHAN ENGKAU ALLAHKU
AKU MENCARI WAJAHMU
JIWAKU HAUS KEPADAMU RINDUKANMU
VERSE 2
KU PANDANG TEMPAT KUDUSMU
SAMBIL MELIHAT KEMULIAANMU
SBAB KASIH SETIAMU
LEBIH BAIK DARI HIDUP
CHORUS
KU MEMUJI TUHAN SEUMUR HIDUPKU
DAN MENGANGKAT TANGANKU
DEMI NAMAMU
SUNGGUH KAU TLAH
MENJADI PENOLONGKU
DI BAWAH NAUNGAN SAYAPMU
JIWAKU MELEKAT KEPADAMU